@article{Pramestie_Chamalah_Azizah_2021, title={Analisis Buku Puisi “Perjamuan Khong Guan” Karya Joko Pinurbo: Kajian Sosiologi Sastra}, volume={2}, url={https://jurnal.stkippgritrenggalek.ac.id/index.php/diklastri/article/view/290}, abstractNote={<p>Buku kumpulan puisi Perjamuan Khong Guan merupakan salah satu buku kumpulan puisi yang memiliki nuansa yang berbeda dibanding buku kumpulan puisi pada umumnya. Maka berbeda lagi dengan buku kumpulan puisi yang satu ini yang justru diberi judul layaknya makanan khas lebaran. Benar, Khong Guan. Buku puisi sukses menyedot atensi publik sehingga dalam hal ini akan sangat menarik apabila diteliti lebih jauh mengenai hubungan buku dengan latar belakang pengarang, isi karya dengan permasalahan sosial, permasalahan pembaca, dan tentu saja kritik sosial yang dikemas dan diselipkan dengan halus dalam diksinya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian analisis deskriptif dan pendekatan kualitatif dimana bertujuan untuk menghasilkan data deskriptif berupa kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati. Sehingga dalam hal ini fenomena yang akan dikaji dalam buku kumpulan puisi akan dipaparkan dalam bentuk kata-kata yang diuraikan berdasarkan kajian sosiologi sastra. Hasil penelitian, berdasarkan kajian sosiologi sastra bahwa buku puisi yang berjudul Perjamuan Khong Guan mampu memenuhi 3 kriteria, dimana ketiga teori tersebut mencakup wilayah kajian pengarang, wilayah kajian isi karya sastra, dan wilayah kajian permasalahan pembaca.</p>}, number={1}, journal={DIKLASTRI : Jurnal Pendidikan, Pembelajaran, Linguistik, Bahasa Indonesia, dan Sastra Indonesia}, author={Pramestie, Hanin Rofika and Chamalah, Evi and Azizah, Aida}, year={2021}, month={Dec.}, pages={23–36} }